ZCgRxn24sMSt1P8PT34NVVluf7C7ODQ8eSh7SrtI
Bookmark

Cara Mudah Menghilangkan Rasa Ngantuk Saat Bekerja - Bospedia.com

Ngantuk saat bekerja menjadi hal yang wajar untuk kamu alami, apalagi buat kamu yang bekerja pada malam hari. Ngantuk biasanya terjadi karena kamu mendapat jatah lembur di malam hari atau kamu nganggur dan tidak ada pekerjaan yang akan dilakukan. Maka dari itu, Bospedia.com akan berbagi pengalaman tentang cara mudah menghilangkan rasa ngantuk saat bekerja :



1. Cuci muka jika kamu sudah mulai merasakan ngantuk

yuk segera cuci muka saat kamu mulai merasakan ngantuk saat bekerja, karena jika kamu tidak segera cuci muka maka kemungkingan kamu akan ditegur oleh atasanmu
image source www.hipwee.com

Jika kamu mencuci muka saat merasakan ngantuk, maka kamu akan meresakan kesegaran pada wajah kamu. Sehingga kamu akan fres kembali untuk melakukan pekerjaanmu.


2. Minumlah air putih untuk menambah konsentrasi kamu saat bekerja



minum air putih sangatlah membantu kamu untuk menambah konsentrasi, banyak manfaat yang akan kamu dapatkan ketika meminum air putih, jadi sempatkan diri untuk selalu minum air putih
image source disehat.com

Air putih dapat membantu untuk menambah konsentrasi seseorang saat melakukan  aktivitas sehari-hari. Jika kamu mulai merasakan ngantuk, maka segeralah untuk mengambil air putih agar konsentrasi kamu dapat kembali lagi.


3. Jika kamu suka kopi, maka minumlah kopi untuk membantu menghambat rasa ngantuk yang kamu alami

kopi adalah salah satu minuman yang disukai banyak orang, tidak hanya itu kopi juga memberikan banyak manfaat. salah satu manfaatnya adalah membantu untuk menghilangkan rasa ngantuk
image source log.viva.co.id

Jika kamu pecinta kopi, maka ini akan membantu kamu agar tidak ngatuk untuk bekerja. Kebanyakan dari orang-orang yang suka minum kopi biasanya mereka mampu begadang semalaman. Jadi jika kamu harus lembur saat bekerja, maka kopi dapat membantu menghambat rasa ngantukmu.


4. Hiburlah dirimu dengan sedikit melakukan aktivitas atau gerakan diluar beban kerjamu agar badan kamu rileks kembali



gerakkan badan kamu sebentar supaya otot kamu tidak tegang dan bisa rileks kembali
image source www.inikabarku.com

Ngantuk bisa kamu alami saat tubuhmu tidak gerak. Jika kamu bekerja dengan duduk tanpa diselingi dengan berdiri sejenak, maka rasa ngantuk akan terjadi padamu. Bagaimana cara mengatasinya? gerakkan sedikit badan kamu agar tidak tegang, kemudian berdiri sejenak supaya badan kamu rileks kembali.


Demikian beberapa cara yang dapat kamu lakukan saat ngantuk bekerja. Jangan lupa untuk selalu mengikuti update tulisan di Bospedia.com. jangan lupa juga untuk berkunjung kembali ya., :)