35+ Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI dan Kunci Jawabnya Terbaru |
Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI
35+ Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI dan Kunci Jawabnya Terbaru - Bagi sahabat bospedia dimana saja berada yang ingin sekali mempelajari Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI ini, adik adik bisa menguduh materi ini di bospedia dalam bentuk file doc. Berikut ini adalah rincian Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI Semester 2.. SELAMAT MENGUNDUH YAA...
Berikut bospedia memberikan Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI
PETUNJUK UMUM
1. Tulis namamu di sudut kanan atas
2. Bacalah setiap soal dengan teliti.
3. Kerjakan dulu soal yang kamu anggap mudah.
4. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan pada pengawas.
A. Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b atau c didepan jawaban yang benar !
1 Pohon Pisang
Suatu hari ayah hendak menebang pohon pisang. Kebetulan pisangnya sudah menguning. Ketika ayah bersiap –siap hendak menebang, adikku menghampiri ayah, katanya ,”Jangan ,yah! Jangan ditebang ! Nanti kan bisa berbuah lagi. Kami yang mendengar perkataan
Adikku tak tahan menahan tawa. Ibu kemudian menjelaskan bahwa pohon pisang itu hanya bisa satu
Kali berbuah,mendengar penjelasan ibu adikku tersipu –sipu
Bacaan diatas berjudul…….
a. Pohon Pinang
b. Pohon Pisang
c. Menebang pisang
d. Pisang menguning
2 Kebetulan pisangnya sudah menguning,
Kata menguning memiliki makna yang sama dengan
Kata……………
a. Masak c. Layu
b. Manis d. Segar
3. Ayah hendak menebang pohon pisang
Lawab kata menebang dalam kalimat di atas adalah..
a.menanak c. memanen
b. memasak d, menanam
4. Tanda ( , ) dalam kalimat berguna….
a.berhenti c. berhenti sebentar
b.berhenti lama d.terus dibaca
5
1.maraut bambu
2.menimbang bambu dengan benang
3.membelah bambu
4. menempelkan kertas
Urutan membuat layang-layang yang benar adalah..
a. 3-2-1-4 c. 1-3-4-2
b. 3-1-2-4 d. 1-4- 2 -3
6 Kalimat yang tepat untuk memberikan pendapat dan saran ialah….
a. Anda tidak boleh…. c, Kamu harus…
b. Kamu jangan….. d.Menurut saya sebaiknya
7. Asam gadis asam gelugur
Ketiga asam riang riang
Menangis dipintu kubur
……………………………………..
Kalimat yang tepat untuk melengkapi puisi di atas
adalah……..
a. Teringat badan tidak sembahyang
b. Teringat badan banyak dosa
c. Teringat badan terus menganggur
d. Teringat badan tidak mandi
8. 1,Mula-mula ia memasak air
2.Setelah masak, air di tuangkan ke dalam gelas
3Sebelum air mendidih ia menyiapkan gelas dan kopi
4.Pagi itu, Andi disuruh ayah membuat kopi
Urutan kalimat di atas agar menjadi paragraf yang benar adalah….
a.1-4-2-3 c.4-1-3-2
b.1-3-2-4 d.4-3-1-2
9. Lapangan olah raga untuk jualan.
Pendapat dan saran yang tepat untuk masalah di atas
adalah…
a.Berjualan di lapangan mengganggu sebaiknya berjualan di pasar
b.Berjualan untuk mendapatkan banyak uang
c.Olah raga memang harus di lapangan
d.Lapangan adalah tempat untuk berolah raga
10 Petunjuk :
1.Siapkan Akuarium
2.Isilah akuarium dengan air
3.Masukkan ikan
4,Berilah makan 2 kali sehari
5.Bersihkan akuarium seminggu sekali
Petunjuk yang dijelaskan di atas adalah petunjuk
Cara….
a.menanam bunga c.merawat akuarium
b.memelihara ikan d.merawat binatang
11. Yang harus di lakukan pertama kali untuk memelihara ikan di akuarium adalah….
a.memberi makan c.menyiapkan ikan
b.mengisi air d.menyiapkan akuarium
12. Tanda seru ( ! ) digunakan untuk mengakhiri kalimat…
a.perintah c. Tanya
b.berita d.langsung
13. Tono sedang belajar, tiba-tiba ayah memanggil Tono
Yang dilakukan Tono adalah…
a.berhenti belajar
b.belajar terus
c..menyahut panggilan ayah
d.keluar kamar belajar
14. Arman sering tidak masuk sekolah
Saran yang dapat kamu sampaikan kepada Arman
adalah…
a.sebaiknya tidak usah ijin
b.tidak masuk sekolah tidak apa apa
c.belajar di rumah saja
d.usahakan rajin berangkat sekolah agar pandai
15. Sehabis pulang dari sekolah, Toni di suruh ibunya untuk menunggui warung. Dia sebagai penjual di warung itu, Toni tidak bisa mengganggur, jika tidak ada pembeli, dia gunakan waktu untuk belajar misalnya : mengerjakan PR atau membaca. Ahmad suka mengerjakan PR bersama Toni di warung itu.
Tokoh yang ada dalam bacaan di atas adalah..
a.Anton dan Toto c, Ibu dan warung
b.Ahmad dan Toni d. PR dan membaca
16. Jika tidak ada pembeli, Toni menggunakan waktu
Untuk,,,…
a. Bekerja c. belajar
b. Berjualan d. bermain
17. Kecelakaan Kereta api terjadi di Bogor Jawa Barat
Pertanyaan yang tepat untuk masalah di atas
adalah..
a,Dimana kecelakaan itu terjadi ?
b.Kapan kecelakaan itu terjadi ?
c.Bagaimana kecelakaan itu terjadi ?
d,Mengapa kecelakaan itu terjadi ?
18. Kita- teguh- runtuh-kita- bercerai-bersatu
Kalimat yang bermakna dari kata-kata di atas adalah..
a.Kita bersatu runtuh kita bercerai teguh
b.Bersatu kita bercerai runtuh kita teguh
c.Bersatu kita teguh bercerai kita runtuh
d.Kita bercerai teguh kita bersatu runtuh
19. Tono bermain bola……. Halaman
Kata depan yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah…
a. dari c. ke
b. Pada d. di
20. Cara membaca puisi yang baik adalah…
a. Suara selalu lirih
b. Intonasi yang tepat
c. Suara yang keras
d. Suara tidak perlu keras
II. Isilah titik dibawah ini dengan benar!
21. Pisang itu hanya bisa satu kali berbuah
Persamaan kata bisa adalah….
22. Anto =……………………… namamu ?
Budi =Nama saya Budi ?
23. Saya sedang menyapu lantai
Kata dasar menyapu adalah…..
24. Pekerjaan ayah setiap hari mengajar murid-murid,itu berarti ayah seorang….
25. Rumah sakit itu besar sekali
Lawan kata besar adalah…
26. Susi……wati pergi ke sekolah
27. Ayah sedang ( baca ) buku ceritera
Kata dalam kurung seharusnya adalah…
28. Pelaku dalam ceritera disebut…
29. Hai, nenek tua ! kau bukan ibuku ! Jangan mengaku ibuku, nenek miskin ! cepat pergi ! demikian hardik Malin Kundang kepada ibunya dengan kejam
Tokoh ceritera di atas adalah……
30. Watak tokoh Malin Kundang sangat…..
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini singkat dan benar!
31. Susunlah kata-kata berikut agar menjadi kalimat yang benar
akan- itu- ceritera- saya- mendengarkan- rakyat
32. Temanmu ada 5 orang, mereka adalah Eni, Badu, Fajar,Dora dan Aris
Nama nama itu jika diurutkan brdasarkan abjad menjadi…
No Nama
1
2
3
4
5
33. Buatlah kalimat dengan kata :
a. melihat
b. menanam
34. Berilah pendapat dan saranmu ketika temanmu membuang sampah sembarangan
35. -Mengambil nasi dan lauk
-Mengambil piring dan sendok
-Lalu kita makan
-Kita merasa lapar
Susunlah kalimat di atas agar menjadi paragraf yang benar
Demikianlah informasi yang bisa kami sampaikan, mudah-mudahan dengan adanya 35+ Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI dan Kunci Jawabnya Terbaru ini para siswa akan lebih semangat lagi dalam belajar demi meraih prestasi yang lebih baik. Selamat belajar!!
Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 SD/MI File ini dalam Bentuk .doc File Size 42Kb
Diupload oleh www.bospedia.com
Baca juga yang sejenis
- RPP Untuk Kelas 1 SD / MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018/2019
- RPP Untuk Kelas 2 SD / MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018/2019
- RPP Untuk Kelas 3 SD / MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018/2019
- RPP Untuk Kelas 4 SD / MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018/2019
- RPP Untuk Kelas 5 SD / MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018/2019
- RPP Untuk Kelas 6 SD / MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018/2019
Pencarian yang paling banyak dicari
- soal Bahasa Indonesia kelas 4 semester 2 pilihan ganda
- soal ukk Bahasa Indonesia kelas 4 ktsp
- soal Bahasa Indonesia kelas 4 semester 2 kurikulum 2013
- soal ukk Bahasa Indonesia kelas 4 sd
- soal ukk kelas 4 sd semester 2 dan kunci jawaban
- soal ukk Bahasa Indonesia kelas 4 semester 2 kurikulum 2013
- soal uas Bahasa Indonesia kelas 4 semester 2
- kisi kisi soal ukk Bahasa Indonesia kelas 4 sd semester 2 pdf 2018,2019,2020,2021,2022
Post a Comment